Kemaren, 6 Mei 2021, umur saya tepat 52 tahun menurut kalendar Gregorian. Menurut kalendar Islam saya lahir pada 19 Safar 1389H, dan umur saya menurut perhitungan ini adalah 53 tahun 7 bulan. Jadi kalau ada yang bertanya, saya bisa menjawab umur saya adalah 52 atau 53 tahun 7 bulan. Usia yang tidak muda.
Saya mengucapkan terima kasih kepada mahasiswa saya yang telah memberikan hadiah ulang tahun. Al-hamdu lillahi rabbil ‘alamin

